Menlu Retno (Indonesia) dan Menlu Peter (Hungaria)

Gameseducationary – Pada Sidang Majelis Umum bertempat di Markas PBB, New York, 23 September 2016, Menlu Retno LP Marsudi menghadiri pertemuan dua negara (Bilateral) dengan Menteri Luar Negeri Hungaria Peter Szijjarto untuk membahas mengenai peningkatan kerjasama di Bidang pendidikan.

Pertemuan ini tidak lepas dari keseriusan pemerintah dalam meningkatkan kualitas Pendidikan nasional yang saat ini perlahan mulai menunjukkan perkembangan yang positif. Pemerintah Hungaria meyakini bahwa pendidikan Indonesia bisa menjadi acuan dan role model bagi sistem pendidikan di Hungaria. Berdasarkan data yang diambil dari Best Countries For Education, Pendidikan Indonesia masih sedikit lebih unggul dibanding Hungaria dengan Indonesia di peringkat 42 sedangkan Hungaria di peringkat 45.

Perlu diketahui Kerjasama Indonesia – Hungaria sudah dimulai dari tahun 1955 hingga saat ini. Nilai investasi Hongaria di Indonesia mencapai 228 ribu dolar AS untuk Kuartal I pada 2016, dan nilai investasi tersebut pada periode 2010-2015 adalah sebesar 1,16 juta dolar AS.

Dari adanya kerjasama ini, diharapkan SDM – SDM Indonesia bisa menunjukkan kualitasnya sebagai penggerak kemajuan Indonesia dalam sektor pendidikan dan sektor lainnya.

Sumber: KEMLU

             USNEWS
Klik Bagikan / Share Sebelum DOWNLOAD
Atau pilih Link DOWNLOAD alternatif di bawah ini:
Mohon Tunggu sedang memuat Link FILE...
Deskripsi:
Peningkatan Kualitas Pendidikan Lewat Kerjasama Indonesia – Hungaria ini bagian dari Administrasi Pendidikan lebih tepatnya ditujukan kepada Guru Sekolah ataupun siapa saja yang membutuhkan, untuk dijadikan sebagai salah satu bahan referensi terbaik terutama di bidang Aloysius Yunanto Adi Nugroho, Info.
Catatan:

Perhatian: Jika terdapat Multiple link download silahkan gunakan link di atas untuk mendownload filenya satu persatu, tetapi jika terdapat hanya 1 file saja anda bebas memilih akan menggunakan pilihan download yang mana (Single ataupun Multiple Link).

Nama File Peningkatan Kualitas Pendidikan Lewat Kerjasama Indonesia – Hungaria
Admin gameseducationary
Dipublish 17:53:00
Software Pendukung Peningkatan Kualitas Pendidikan Lewat Kerjasama Indonesia – Hungaria Jenis ekstensi file yang terdapat di blog Operator Sekolah Info ini berbeda-beda maka software pendukung untuk membukanya pun dipastikan berbeda satu sama lain. Untuk bisa menggunakannya anda hanya perlu mempersiapkan atau menginstal Microsoft Office yang diantaranya seperti Excel, Word, Oower Point dan PDF.
Daftar Isi
File Penting Lainnya:
Loading...
Share To:

gameseducationary

Post A Comment:

0 comments so far,add yours